Saya mencoba memahami lebih dalam mengenai Functional dan Non-Functional requirement. Berdasarkan penjelasan dari situs ReQtest.com (http://reqtest.com/requirements-blog/functional-vs-non-functional-requirements/), ini adalah pemahaman yg saya dapatkan:
The official definition of ‘a functional requirement’ is that it essentially specifies something the system should do
Some of the more typical functional requirements include:
- Business Rules
- Transaction corrections, adjustments and cancellations
- Administrative functions
- Authentication
- Authorization levels
- Audit Tracking
- External Interfaces
- Certification Requirements
- Reporting Requirements
- Historical Data
- Legal or Regulatory Requirements
The definition for a non-functional requirement is that
it essentially specifies how the system should behave and that it is a constraint
upon the systems behaviour. One could also think of non-functional
requirements as quality attributes for of a system
Some typical non-functional requirements are:- Performance – for example Response Time, Throughput, Utilization, Static Volumetric
- Scalability
- Capacity
- Availability
- Reliability
- Recoverability
- Maintainability
- Serviceability
- Security
- Regulatory
- Manageability
- Environmental
- Data Integrity
- Usability
- Interoperability
Kelompok kami sudah melakukan Functional and Non-functional requirement gathering. Hasilnya dapat dilihat di link berikut
https://docs.google.com/document/d/1_1jKWwduZNymr7lRABWJkWZV5-MkPoeE10dZWArh26U/edit?usp=sharing
Selain itu saya juga mencoba memahami sub-competence Verification and Validation, berdasarkan hasil browsing saya, inilah yang saya pahami. Sumber dari wikipedia.
Validation. The assurance that a product, service, or system meets the needs of the customer and other identified stakeholders. It often involves acceptance and suitability with external customers. Contrast with verification."
Verification. The evaluation of whether or not a product, service, or system complies with a regulation, requirement, specification, or imposed condition. It is often an internal process. Contrast with validation."
Hal ini juga sudah kami kerjakan bersama, proses Validation kami lakukan dengan Pak Yuono sebagai stakeholder setiap kali fitur baru selesai dikerjakan. Verification kami lakukan bersama setiap kali fitur baru selesai dibuat.
Selain itu saya juga mencoba memahami Product Roadmap, sumbernya dari http://www.aha.io/roadmapping/guide/product-roadmap.
A product roadmap is a plan that matches short-term and long-term business goals with specific technology solutions to help meet those goals. Roadmapping is the exercise of building a product roadmap. Roadmaps can apply to new products or services or existing offerings
Dari pemahaman yang saya dapatkan saya mencoba membuat product roadmap kelompok kami. Hasilnya seperti berikut

Saya juga mempelajari Performance Profiling Tools, diajarkan oleh Luthfi dan mendalaminya lebih lanjut.
Jadi Performance analysis tools pada android terdapat 4 bagian, yaitu Memory Analysis, Rendering, Battery, serta Compute Analysis. Kemudian saya mencoba mempraktekkan Profiling GPU Rendering Walktrough,
Garis hijau datar menunjukkan target 16miliseconds, Bar menunjukan proses rendering. Jika proses rendering melewati garis hijau maka gambar yang ditampilkan terlambat datang.
Saya juga melakukan design review dari hasil fitur-fitur baru. Fitur yang saya review designnya adalah halaman berikut
Halaman Amalan pada Evaluasi Ibadah
Halaman schedule dari Google Calendar.
Halaman diatas sudah benar designnya secara garis besar, namun masih ada bberapa yang kurang. Karena design mengacu pada layoutting Material Design, maka saya mencontoh halaman google calendar. Yang perlu diperbaiki adalah:
1. Ukuran font amalan terlalu besar, harusnya 48sp.
2. Ada tombol pensil (edit) sejajar dengan ikon-ikon dibawahnya.
3. Ukuran icon adalah 24dp
4. Title halaman harusnya sejajar dengan icon.
Halaman lain yang saya review, halaman edit amalan.
Sebelumnya halaman edit amalan memiliki 2 tombol, menu dan delete. Mengacu kepada design aplikasi lain (Twitter dan Todoist) saya merasa 2 tombol tersebut redundant.
Tombol delete seharusnya dimasukkan kedalam menu seperti screenshoot dibawah ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar